Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sering Menggertakkan Gigi Saat Tidur? Bisa Jadi Stress dan Gejala Gangguan Tidur

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi tidur. Unsplash.com/Kinga Cichewicz
Ilustrasi tidur. Unsplash.com/Kinga Cichewicz
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -Apakah Anda saat tidur menggertakkan gigi atau secara tiba-tiba sadar jika gigi rahang atas dan bawah saling beradu? Jika hal tersebut terjadi secara sering mungkin mengalami bruxism.

Melansir dari jurnal berjudul Is There Association Between Stress and Bruxism? A Systematic Review and Meta-Analysis, bruxism merupakan kondisi dimana seseorang menggertakkan atau mengatupkan gigi meski tidak mengunyah.

Biasanya hal ini terjadi saat tidur maupun saat bangun dan tanpa disadari. Meski melakukan hal yang sama, namun bruxism saat bangun atau awake bruxism dan sleep bruxism berbeda.

Mengenal Bruxism

Menurut penelitian dari Asosiasi Bruxism Inggris yang dilansir dari Medicalneestoday.com, 8-10 persen populasi mengalami bruxism baik pada malam maupun siang hari.

Jika terjadi saat tidur, bruxism dapat dikategorikan sebagai gangguan tidur. Penderita sleep bruxism mungkin tidak saat dan tidak mendengar gertakan giginya, namun orang yang tidur bersama atau berada di dekatnya mendengar.

Penderita sleep bruxism biasanya merasakan nyeri dan kaku pada rahang, wajah menjadi sakit, sakit kepala, gigi menjadi sensitif, longgar, bahkan patah, dan gigi menjadi aus. Terkadang orang yang mengalami sleep bruxism juga merasakan telinga yang sakit karena sendi temporomandibular atau sendi yang memungkinkan rahang untuk membuka dan menutup dekat dengan telinga.

Berbeda dengan sleep bruxism, bruxism yang terjadi saat bangun atau awake bruxism tidak termasuk gangguan tidur namun kebiasaan buruk yang mungkin tidak disadari. Bruxism yang terjadi saat seseoorang bangun juga menyebabkan nyeri pada rahang, sakit kepala, dan rahang menjadi kaku.

Berikutnya: Awake bruxism juga terjadi karena tidak sengaja..

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Cara Penyembuhan Insomnia Secara Mandiri

3 jam lalu

Menaklukkan Gangguan Tidur
5 Cara Penyembuhan Insomnia Secara Mandiri

Beberapa cara mandiri yang bisa dilakukan di rumah untuk membantu mengatasi insomnia yang sedang dialami.


Serba-serbi Insomnia yang Kerap Dihubungkan dengan Kecemasan

19 jam lalu

Ilustrasi pria insomnia dan jus ceri. shutterstock.com
Serba-serbi Insomnia yang Kerap Dihubungkan dengan Kecemasan

Insomnia merupakan gangguan tidur yang memiliki gejala kesulitan untuk tertidur, tetap tertidur atau bahkan tetap merasa kelelahan setelah bangun dari tidur.


Mengenal Irama Sirkadian, Siklus Biologis yang Mempengaruhi Proses Tubuh Selama 24 Jam

2 hari lalu

Ilustrasi wanita tidur. Freepik.com
Mengenal Irama Sirkadian, Siklus Biologis yang Mempengaruhi Proses Tubuh Selama 24 Jam

Siklus irama sirkadian mengatur segala proses fungsi tubuh secara optimum 24 jam, mulai dari bangun tidur, beraktivitas, dan saat hendak istirahat.


Ini Bahaya Sleep Apnea yang Sering Disepelekan

4 hari lalu

Ilustrasi tidur siang. Pexels/Ketut Subiyanto
Ini Bahaya Sleep Apnea yang Sering Disepelekan

Sleep apnea adalah suatu kondisi yang menyebabkan orang berhenti bernapas secara berkala saat mereka sedang tidur.


Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

5 hari lalu

Ilustrasi wanita lari di atas tangga. Unsplash.com/EV
Rutin Aktivitas Olahraga, Apa Saja Manfaatnya?

Olahraga bukan hanya tentang membentuk tubuh atau memperkuat otot


8 Tanda-Tanda Perlu Konsultasi Kesehatan Mental ke Psikiater

10 hari lalu

Ketahui tanda-tanda kita perlu konsultasi kesehatan mental ke psikiater. Salah satunya adalah gangguan tidur kronis yang sering dialami. Foto: Canva
8 Tanda-Tanda Perlu Konsultasi Kesehatan Mental ke Psikiater

Ketahui tanda-tanda kita perlu konsultasi kesehatan mental ke psikiater. Salah satunya adalah gangguan tidur kronis yang sering dialami.


Inilah 8 Penyebab Pikun Datang Lebih Cepat

10 hari lalu

Ilustrasi orang lupa
Inilah 8 Penyebab Pikun Datang Lebih Cepat

Pikun diartikan sebagai penurunan fungsi bagian luar jaringan otak atau cortex yang menyebabkan penurunan intelektual.


Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

19 hari lalu

Ilustrasi stres. TEMPO/Subekti
Kenali Dampak Stres pada Diabetes dan Cara Mengelolanya

Stres fisik, seperti saat sakit atau cedera, gula darah juga bisa meningkat, yang dapat mempengaruhi penderita diabetes tipe 1 maupun tipe 2.


5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

19 hari lalu

Ilustrasi perempuan tidur. Foto: Freepik.com
5 Teknik Pernapasan untuk Mempermudah Tidur pada Malam Hari

Berikut beberapa teknik pernapasan yang dapat Anda praktikkan untuk memeprmudah tidur pada malam hari


Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

23 hari lalu

Ilustrasi wanita menyikat gigi. Foto: Unsplash.com/Diana Polekhina
Pakar Sebut 8 Hal Paling Umum yang Percepat Penuaan

Pakar kesehatan menyebut delapan perilaku tak sehat paling umum yang mempercepat proses penuaan. Apa saja?